WORLD CLEANING UP ala ADIWIYATA SMAWA

Salam zero waste!

Apa kabar temen setia pembaca? admin harap seht selalu yaa, aamiin`

Beberapa bulan silam, telah dilaksanakan kegiatan ”WORLD CLEANING UP” pada 22 November 2018 di SMAN 2 Padalarang. Pada kegiatan ini, diharapkan seuruh siswa SMAN 2 Padalarang lebih mencintai lingkungan. Dengan kegiatan ini pula kerjasama antar siswa terjalin dengan sangat baik, dengan diadakannya beberapa lomba, seperti: Lomba fotografi antar kelas, Lomba kebersihan kelas, Lomba kostum paling heboh, dan lain-lain; mampu meningkatkan kekreatifan para siswa, asik banget yakan?

img-20180914-wa0008
Keseruan kelas dalam membersihkan lingkungan
img-20180914-wa0013
Membersihkan kaca masjid dari debu
img-20180914-wa0017
Membersihkan Mesjid Nurul Fikri
img20180914084207 (1)
Membersihkan kaca pojok kreatifitas

Dalam waktu satu hari, seluruh daratan serta gedung bangunan SMAN 2 Padalarang bersih dari yang namanya sampah, membuat penglihatan menjadi sangat nyaman oleh keindahan.

img20180914081353
Lapangan setelah kegiatan world cleaning up 
img-20180914-wa0011
salah satu kelas setelah dibersihkan

Tinggalkan komentar